Kamis, 15 Agustus 2013

Pesona Pulau Sambar Gelap

Bentangan keindahan alam yang menunggu untuk dinikmati menjadi suguhan menarik bagi para pengunjung tempat yang satu ini. 

Tanah Bumbu Merupakan Salah Satu Pelabuhan Budaya Yang Ada DI Indonesia

Beragam kebudayaan serta kesenian berbaur pada budaya masyarakat pesisir Pantai Pagatan yang secara turun temurun dilakukan . Selain itu perayaan pesta adat Mappanretasi yang notabenya merupakan kebudayaan orang bugis di pesisir Pantai Pagatan, semakin ke depan pelaksanaannya semakin ramai tidak hanya suku bugis namun semua suku, adat, budaya dan kesenian menyatu dan berbaur bersama memperingati acara itu. Ini bukti kalau Pesta Adat Mappanretasi menjadi pelabuhan budaya masyarakat Bumi Bersujud yang terdiri dari berbagai suku.